
Penangkapan Teroris Jelang Perayaan Tahun Baru, Tunjukkan Kesiapsiagaan Aparat Keamanan
Oleh: Indra Ginting )* Operasi penangkapan teroris yang dilakukan Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri di Majalengka dan Tasikmalaya baru-baru ini menjadi bukti nyata kesiapsiagaan aparat keamanan dalam menjaga stabilitas menjelang pergantian tahun. Dalam upaya memastikan masyarakat dapat merayakan Tahun Baru 2025 dengan aman dan kondusif, tindakan sigap ini mendapat apresiasi dari berbagai pihak. Empat…