Presiden Jokowi Optimis Hilirisasi Tingkatkan Daya Saing Ekonomi Indonesia

Oleh : Arzan Malik Narendra )* Presiden Joko Widodo, dalam berbagai kesempatan, telah menekankan pentingnya hilirisasi sumber daya alam sebagai strategi utama untuk meningkatkan daya saing ekonomi Indonesia. Hilirisasi ini dianggap sebagai solusi jangka panjang untuk mendorong pertumbuhan ekonomi yang lebih inklusif dan berkelanjutan. Dalam acara pembukaan Kongres Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI) XXII dan…

Read More

Mewujudkan Demokrasi yang Sehat dan Bersatu Melalui Pilkada 2024 yang Bebas dari SARA

Oleh: Arafah Putri Kusuma )* Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Indonesia selalu menjadi momen penting yang menentukan arah pembangunan dan kepemimpinan di suatu daerah. Namun, tantangan besar yang sering kali menghambat kualitas demokrasi adalah munculnya isu Suku, Agama, Ras, dan Antargolongan (SARA) dalam politik. Hal ini sangat berpotensi memecah belah persatuan serta merusak integritas Pilkada…

Read More

Misi Prabowo-Gibran: Memberantas Kemiskinan melalui Kebijakan Ekonomi yang Berkeadilan

Oleh: Arhadi Hunawam Misi pasangan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka dalam Pilpres 2024 yaitu memberantas kemiskinan dengan mengedepankan kebijakan ekonomi yang berkeadilan. Dalam serangkaian pernyataan, mereka menekankan pentingnya pendekatan yang inklusif untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Setelah terpilih Prabowo Subianto memiliki kesempatan luas mewujudkannya. Prabowo Subianto, yang saat ini menjabat Menteri Pertahanan, sekaligus sebagai presiden…

Read More

Aparat Komitmen Tingkatkan Keamanan di Seluruh Papua dari Gerakan OPM

Oleh: Yulius Mepare Aparat keamanan di seluruh Papua terus memperkuat upaya untuk meningkatkan keamanan dan mengatasi gangguan dari gerombolan separatis Papua. Langkah tegas dan konsisten ini menjadi prioritas utama dalam menjaga stabilitas wilayah berjuluk Surga Kecil yang Jatuh ke Bumi. Insiden terbaru yang melibatkan kelompok separatis tersebut, seperti serangan terhadap Pos TNI dan pembakaran sekolah,…

Read More

Pembangunan Inklusif Papua sebagai bagian Integral NKRI

Oleh: Grasella Wandama )* Papua Tahun 2024 menjadi momentum penting bagi Papua, provinsi yang kaya akan budaya dan sumber daya alam, untuk meraih pembangunan yang lebih inklusif. Dalam konteks Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), penguatan posisi Papua sebagai bagian integral tidak hanya ditentukan oleh kebijakan pemerintah pusat, tetapi juga oleh partisipasi aktif masyarakat lokal dalam…

Read More

Tingginya Antusias Masyarakat Aceh Sambut Peresmian Gedung AMANAH oleh Presiden Joko Widodo

Oleh : Cut Aisyah Peresmian Gedung AMANAH Aceh oleh Presiden Joko Widodo menjadi salah satu momen bersejarah bagi masyarakat Aceh dan Indonesia secara umum. Masyarakat menyambut peresmian ini dengan antusiasme yang luar biasa, mengingat gedung ini diharapkan akan menjadi simbol kemajuan serta sarana untuk mewujudkan visi pembangunan berkelanjutan di Aceh. Tidak hanya masyarakat lokal, perwakilan…

Read More

Presiden Jokowi Akan Resmikan Amanah, Harapan Baru Bagi Generasi Unggul Aceh

Oleh : Silmi Mubarok Aceh, provinsi yang dikenal dengan kekayaan budaya dan sejarahnya yang mendalam, kini tengah berada di ambang perubahan besar yang penuh harapan. Masyarakat Aceh menyambut dengan antusiasme tinggi peresmian AMANAH (Aneuk Muda Aceh Unggul dan Hebat), sebuah program revolusioner yang dirancang untuk memberikan dorongan signifikan dalam pengembangan kualitas generasi muda di daerah…

Read More

Inisiatif BIN Melalui AMANAH Terus Meningkatkan Kewirausahaan di Kalangan Pemuda

Oleh: Ivan Adrian )* Di bawah kepemimpinan Presiden Jokowi, inisiatif Program Aneuk Muda Aceh Unggul Hebat (AMANAH) telah meluncurkan berbagai program untuk memajukan kewirausahaan di kalangan pemuda Aceh. Dengan visi untuk memberdayakan generasi muda dan mendukung pertumbuhan ekonomi lokal, AMANAH berkomitmen untuk menciptakan ekosistem yang mendukung dan memfasilitasi para pemuda dalam mengejar impian kewirausahaan mereka….

Read More

Siap Diresmikan, Presiden Jokowi Dorong Peningkatan Kualitas Pengrajin Tenun Melalui Program AMANAH

Aceh – Program Aneuk Muda Aceh Unggul Hebat (AMANAH), yang diinisiasi oleh Badan Intelijen Negara (BIN) di bawah kepemimpinan Jenderal Polisi. (Purn) Prof. Dr. Budi Gunawan, S.H., M.Si., Ph.D sejalan dengan visi dan misi pemerintahan Presiden Joko Widodo dalam mendorong pertumbuhan ekonomi kreatif dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui pemberdayaan sumber daya lokal. Program ini tidak…

Read More

Pembangunan Infrastruktur Masif di Papua Terbukti Sejahterakan Masyarakat

Oleh : Roy Andarek*) Pembangunan infrastruktur merupakan elemen krusial dalam menggerakkan roda ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat, terutama di wilayah yang sebelumnya minim akses, seperti Papua. Di bawah pemerintahan Presiden Joko Widodo, Papua telah menjadi fokus perhatian, dengan berbagai proyek infrastruktur masif yang dilakukan secara terpadu. Hal ini bertujuan untuk mempercepat pembangunan dan memperbaiki kualitas…

Read More