
Terima Penghargaan FAO, Bukti Keberhasilan Kepemimpinan Jokowi Swasembada Pangan dan Kesuksesan Program Pertanian
Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) berhasil menerima penghargaan prestisius dari lembaga PBB Food and Agriculture Organization (FAO), berupa Agricola Medal. Penghargaan ini diberikan sebagai pengakuan atas keberhasilan Indonesia dalam mencapai swasembada pangan selama masa kepemimpinan Jokowi, yang berlangsung sebanyak empat kali pada tahun 2017, 2019, 2020, dan 2021. Wakil Menteri Pertanian (Wamentan), Sudaryono, menyatakan…