
Mendorong Kewaspadaan Masyarakat Lawan Hoaks Jelang Pilkada
*) Oleh : Alva Raksa Menjelang Pilkada serentak 2024, hoaks dan informasi palsu sering kali menyebar dengan cepat melalui media sosial dan aplikasi pesan singkat. Hoaks ini bisa menciptakan kebingungan, menimbulkan ketegangan sosial, dan merusak reputasi kandidat atau penyelenggara pemilu. Oleh karena itu, masyarakat perlu meningkatkan kewaspadaan agar tidak terjebak dalam arus informasi yang menyesatkan…